Membalas @Sa Iu Angin duduk atau Penyakit Jantung Koroner atau Angina Pectoris penyebabnya karena ada sumbatan disitu, bisa karena terutama merokok, tinggi kolesterol, tinggi gula darah, kurang aktivitas fisik, gaya gidup ga sehat pokoknya dan dipicu ketika emosi, kecapekan, stres juga bisa. Penanganan awalnya pasien ditenangkan, jangan banyak gerak, segera bawa ke IGD, kalau punya bisa diberikan Nitrat taruh dibawah lidah ya di hisap, nnt di IGD akan diberi oksigen dan obat antinyeri lainnya. Semakin cepat ditangani semakin baik. #jantung #tiktok #doktermuda #coas #dokter #edukasi #kesehatan #medis #tiktokpelitfyp #fypdongggggggg #fyp #tanyamasko #foryourpage #fypシ #foryoupage #viraltiktok #viral #bismillahfyp #tiktokpelitfyp #ViralDiTiktok #anginapectoris #anginduduk #trending