BIRTHDAY TRIP PERTAMAKU!🚂🪵🌲 Dari dulu emang manifesting aku ingin punya banyak waktu, uang, dan kesehatan untuk bisa solo trip ketempat yang aku mau. Tapi sayangnya semuanya belum tepat aja, mungkin kedepannya aku akan punya kesempatan itu. Di video trip 2 hari 1 malam di Bandung ini aku mau merayakan dan berterima kasih pada diriku sendiri sudah mau bersyukur dan berjuang sampai hari ini🥰 This is birthday trip for you, modi! #solotrip #cikolelembang #birthdaytrip #keretapanoramic #bobocabincikole #loveyourself