info
Pernah mengalami hidup yang sulit, sosok Aditya Prayoga tak patah semangat untuk mengubah masa depannya jadi lebih baik lagi. Pengalaman merawat lansia yang terlantar, menginspirasi hidupnya untuk mendirikan rumah makan yang membagikan makanan gratis kepada warga. Meski awalnya kesulitan karena biaya hidupnya belum stabil, namun Aditya Prayoga percaya bahwa ketika ada tekad berbuat baik, maka akan selalu ada jalan. Terbukti sudah banyak donatur yang menyalurkan donasinya untuk rumah makan gratis ini, berharap dapat membantu warga yang tengah kelaparan. “Semua bisa makan gratis tanpa syarat” adalah motto hidup seorang Aditnya, tanpa membeda-bedakan semua bisa makan gratis di tempatnya. Gerakan ini pun semakin besar dan semakin berkembang hingga dirinya dapat mendirikan masjid serta sedang membangun sekolah gratis bagi anak-anak kurang mampu. Saksikan konten-konten inspiratif dan menenangkan hati di platform DAAI+ Discover Inspiring Content. #makangratis #sedekah #berbagimakangratis #rumahmakangratis #daaitv #daaiplus #sebarkankebaikan #kisahinspiratif #inspirasi #discoverinspiringcontent
Duration: 40 sPosted : Fri, 12 Apr 2024 01:30:22Views
366.8KDaily-
Likes
13.3KDaily-
Comments
442Daily-
Shares
669Daily-
ER
3.93%Daily-
Latest