Salah satu penyebab suplai ASI menurun adalah jarangnya pumping. Karena ASI itu diproduksi sesuai dengan demand. Semakin sering kamu pumping maka produksi ASI akan semakin lancar. Tapi seringnya banyak ibu ibu yang kewalahan melakukan pumping setiap dua jam sekali karena harus mengurus rumah, bekerja dan mengurus anak. Solusinya adalah menggunakan alat pumping yang handsfree sehingga memudahkan kita melakukan pekerjaan sampai melakukan pengosongan PD. Alat Pump handsfree favorite aku dari @Momabae.id karena bisa mengosongkan PD secara maksimal. Bahannya terbuat dari silikon sehingga gak bikin sakit, Bisa mengosongkan PD dengan tarikan yang sangat lembut